Buat para acne fighters, pasti pernah deh mencari cara gimana menghilangkan bekas jerawat. Kalian tidak sendiri guys! Aku juga benar-benar frustasi waktu jerawat lagi parah-parahnya, apalagi pas mulai banyak bekasnya. Setelah mencoba JF Sulfur Acne Care Gel dan repurchase berkali-kali karena cocok, aku mulai penasaran sama yang JF Sulfur Blemish Care Gel untuk menyamarkan bekas jerawat. Apakah aku sesuka itu sama Blemish Care Gel seperti Acne Care Gel-nya? Yuk lanjut~
Hai guys!
Apakah kalian pengguna softlens atau kontak lensa? Kalau iya, pasti tau dong kalau kita harus bawa tetes mata softlens kemanapun kita pergi, jadi saat mata mulai terasa kering bisa kita teteskan agar mata tidak iritasi karena kekeringan. Ceritanya beberapa bulan yang lalu saat aku pergi ke Kuala Lumpur, Malaysia, aku pertama kalinya mencoba softlens harian dari brand Freshkon yang Color Fushion 1 Day. Sebelumnya aku pernah menggunakan 1 Day Define dari Acuvue yang memang seharian tanpa tetes mata masih nyaman di mata. Akhirnya saat itu aku memutuskan untuk tidak membawa tetesan softlens ke Malaysia yang ternyata berujung aku harus beli tetes mata softlens disana haha. Merk apa yang aku beli? Ini dia, Biotrue Multi-purpose Solution dari Bausch & Lomb.
Hai semuanya~
Beberapa bulan terakhir ini aku mulai rajin menggunakan tisu basah yang khusus untuk membersihkan wajah terutama saat berada diluar ruangan atau sekedar lagi males cuci muka haha. Aku mencoba beberapa merk face cleansing wet wipes yang ada dipasaran saat ini dan salah satunya adalah JF Sulfur Acne Care Wet Wipes yang akan aku review di post kali ini.
Hai semuanya.
Kemanapun aku pergi, kalau tujuannya jalan-jalan pasti
sebelumnya aku udah browsing seharian tentang tempat wisata, cafe yang kece dan
makanan yang recommended kekinian & instagramable di daerah tersebut.
Pasti kalian juga kan? Hehe..
Sebenarnya ini jadi semacam habit / kebiasaan aku juga
karena aku lulus dari Sekolah Pariwisata dan pernah kerja di Tour & Travel.
Setiap hari ya kerjanya bikin perencaan paket tour yang
cucok buat kalian-kalian yang mau traveling ke suatu tempat, terutama melihat
indahnya negara lain, tapi bingung gimana cara kesananya?!